Teori : Psikologi Individual
Tokoh : Abraham maslow
Sumber : Teori-teori Psikodinamik (klinis), Calvin
S. Hall dan Gardner Lindzey
Nama:
Artika
Nim:
11013202061
Mata
Kuliah: Psikologi Kepribadian
Jur/sem/lok:
BK IV B
NO
|
TOPIK
|
DESKRIPSI
|
HALAMAN
|
1.
|
Latar Belakang
Kehidupan
|
Lahir di Brooklyn,
new York, tanggal 1 april 1908,dan
kemudian meninggal pada tanggal 8 juni 1970
|
Hal 106
|
|
1. Pendidikan
|
Semua gelarnya di
peroleh di university Wisconsin tempat ia meneliti kera.
|
Hal 106
|
|
2. Tokoh
yang mewarnai ide dan wawasan
|
Goldstein dan angyal,
Lincoln, Jefferson, walt Whitman, thoureau, bethoven.
|
|
|
3. Profesi
|
Selama 14 tahun ia
menjadi staff pengajar Brooklyn college. Dan pernah menjadi anggota tetap
pada Laughlin foundation di Menlo park, California.
|
Hal 106
|
2.
|
Dasar Teori
|
Ia berpendapat bahwa
psikologi lebih banyak memikirkan kelemahan kelemahan manusia daripada
kekuatannya, psikologi semata mata meneliti dosa dosa dan mengabaikan
kebajikan-kebajikan.
|
Hal 107
|
3.
|
Konsep tentang
Perilaku manusia
|
Manusia memiliki
kodrat bawaan yang pada hakikatn adalah baik atau sekurang kurannya
netral.kodrat manusia menurut
pembawaannya tidak jahat.
|
Hal 109
|
|
1. Konsep
Diri yang Kreatif
|
Kepribadian
berkembang melalui pematangan dalam lingkungan yang menunjang dan oleh usaha
usaha aktif pada pihak pribadi untuk merealisasikan kodratnya, maka daya-daya
kreatif dalam manusia menyatakan dirinya dengan lebih jelas lagi.
|
Hal 109
|
|
2. Keunikan
Kepribadian
|
Apa bila manusia
menderita atau neurotik, maka hal itu disebabkan karena lingkungan menyebabkan
demikian lewat ketidaktahuan dan patologi sosial
|
Hal 109
|
|
3. Dinamika
Tingkah Laku (Inferioritas)
|
Maslow berpendapat
bahwa orang takut akan dan menundurkan diri dari menjadi manusia
sepenuhnya(diri yang teraktualisasi)
|
Hal 109
|
|
4. Kesadaran
Diri
|
Manusia membedakan
antara kebutuhan-kebutuhan dasar dan metakebutuhan- metakebutuhan. Kebutuhan
dasar meliputi lapar, kasih, rasa aman, harga diri. Sedangkan metakebutuhan
meliputi keadilan, kebaikan, keindahan, keteraturan dan kesatuan.
|
Hal 109
|
4.
|
Struktur kepribadian
|
Teori orgasmic bahwa
organism bukan system dirangkap yakni jiwa dan badan, yang masing masing
memiliki motor penggeraknya sendiri, tetap merupakan satu kesatuan yang
terdiri dari banyak fungsi bagian. Karena menyebarluaskan dan memajukan konsepsi
pokok ini, segi pandangan organismik patut mendapat penghargaan sebagaimana
telah di perolehnya kini.
|
Hal 118
|
5.
|
Ciri dan Metode
Penelitian
|
Maslow meneliti
secara klinis, dan mengadakan penelitian yang intensif dan luas tentang
orang-orang yang mengaktualisasikan diri.,
|
Hal 111
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar